Tag: anggur
Laba Anggur 2.000 m2 Rp10,7Juta/Bulan

Tren kebun anggur seluas 0,1—1 hektare di berbagai daerah di Indonesia cenderung bertambah setiap tahun. Pasar menunggu pasokan anggur berkualitas dari kebun di dalam negeri. Sekitar 1.600
Wisata Anggur Datang, Petik, & Nikmati Ninel

Wisata petik anggur ninel yang manis dan lebat di Kampung Plumbungan. Dompolan buah anggur ninel yang bergelantungan di pekarangan amat menarik. Buah lebat dengan bentuk bulat
Anggur Gozv Lebat di Pot

Perawatan optimal salah satu kunci sukses membuahkan anggur dalam pot. Tanaman anggur itu istimewa karena bersosok pendek setinggi sekitar satu meter dan memiliki lima dompolan buah. Hebatnya lagi Agus Yudhi—pemilik tanaman—membudidayakan anggur itu di pot putih berdiameter
Anggur Baru Australia

Australian Trade and Investment Commission (Austrade) menyelenggarakan seminar anggur Australia pada 12 Desember 2019 di Pullman Hotel Thamrin Jakarta. CEO Asosiasi Anggur Australia, Jeff Scott, mengatakan kini banyak varietas baru yang siap dipasarkan. Ia menuturkan, “Sebagia varietas itu adalah sweet surrender, ivory seedless, sweet nectar, magenta, sweet globe, sweet celebration,
Atasi Musuh Anggur

Anggur rawan serangan hama dan penyakit. Impian Widayat, A.M.A.K., mencicipi kesegaran anggur carolina black rose (CBR) sirna sudah. Dompolan buah anggur itu hanya tersisa tangkainya. Padahal, tanaman anggota famili Vitaceae itu sepekan lagi siap panen. Menurut Widayat penyebab “hilangnya” dompolan
Anggur Anyar : Jumbo dan Manis

Tiga jenis anggur introduksi berbuah optimal. Ukuran buah besar dan bercita rasa manis. Diameter buah anggur itu mencapai 2,8 cm dan panjang buah 3,8 cm. Itulah sebabnya bobot 1 dompol anggur lebih dari sekilogram. Yang istimewa, anggur bongsor itu juga
Kiat Kilat Buahkan Anggur

Agar tabulampot anggur cepat berbuah. Pehobi lazimnya mendapatkan tabulampot anggur dari bibit hasil perbanyakan setek dan sambung. Namun, Ahmad Syafei di Semarang, Jawa Tengah, menerapkan teknik cangkok modifikasi. Dengan cara itu tabulampot anggur sudah berbuah 3 bulan pascacangkok. Alih-alih mengerat
Sambung Dua Anggur

Menyambung dua batang anggur agar pertumbuhan tanaman optimal. Setahun setelah penyambungan, tanaman berbuah. Puluhan tanaman anggur tumbuh lebat di pekarangan Firmansyah Alam. Tanaman anggota famili Vitaceae itu tumbuh baik di pergola. Pehobi tanaman anggur di
Panen Vitis Fantastis

Berbagai perlakuan untuk merangsang anggur berbuah. Halaman rumah yang sempit hanya 4 m² tak menyurutkan Nur Widiyanto menghadirkan suasana asri. Warga Kelurahan Candi, Kecamatan Candisari, Kota Semarang, Jawa Tengah, itu menanam anggur jenis chocolate di
Lebat Buah Anggur Pendatang

Anggur introduksi yang terbukti beradaptasi dan berbuah di Indonesia. Rumah Widayat, A.M.A.K., di Ciledug, Kota Tangerang, Provinsi Banten, begitu asri. Di halaman depan rumah tumbuh tanaman anggur yang merambati pergola berukuran